Cara Mengatasi Data Seluler Tidak Muncul Telkomsel
Data seluler tidak muncul telkomsel, siapa yang pernah dan bingung cara mengatasi data seluler tidak muncul telkomsel. Pasti jaringan telkomsel tidak bisa dipakai untuk melakukan internetan dan perlu memperbaiki data seluler yang tidak muncul agar kembali normal.
Pasalnya jaringan data seluler hilang dalam waktu yang cukup lama, bahkan data seluler hilang timbul dan hilang lagi. Lebih kesal lagi data seluler aktif tapi tidak bisa internetan padahal kebutuhan akan internet sedang dibutuhkan.
Provider telkomsel merupakan provider yang dikenal mempunyai kecepatan internet yang baik, dari sekian pengguna pasti pernah mengalami masalah data seluler tidak muncul tentu hal ini akan sangat mengganggu kenyamanan.
Tak heran jika masih banyak pengguna yang masih setia dengan provider telkomsel dengan alasan jangkauan sinyal yang luas dengan kecepatan internet yang baik, apalagi jika ditambah dengan APN telkomsel tercepat 4G akan semakin wuzz dan stabil jaringannyya, dengan APN tercepat, bagi yang sering bertanya cara mengatasi internet lemot.
Perlu diingat APN telkomsel tercepat 4G tersebut bisa berjalan dengan baik jika HP sudah 4G juga, jaringan tempat kalian cukup baik, kartu SIM sudah 4G dan yang pasti harus ada kuotanya, baru kalian bisa mengatasi data seluler tidak muncul telkomsel dan mengatasi jaringan seluler yang lemot.
Kebutuhan akan internet yang cepat dambaan setiap orang, akan jadi perkara jika data seluler tiba tiba hilang terutama bagi pelaku bisnis (business) yang berkecimpung dengan internet. Namun tenang kalian akan mengetahui cara mengaktifkan data seluler yang tidak muncul.
Sebelum lanjut, kita bahas apa penyebab data seluler tidak muncul di telkomsel.
Kenapa Data Seluler Tidak Muncul di Telkomsel
Masalah jaringan yang tidak muncul di telkmsel apa sih yang menjadi faktor penyebab data tidak muncul atau bisa jadi malah sinyal telkomsel hilang tiba – tiba.
Sinyal telkomsel tidak muncul dan data seluler tidak muncul telkomsel itu ada sedikit kemiripan penyebabnya, namun tidak bisa dipastikan apa penyebab utamanya.
Jika data seluler tidak muncul karena kesalahan atau terjadi bug pada software hp kalian bisa di atasi dengan trik ini. Namun beda hal jika sinyal telkomsel tidak muncul akibat kerusakan hardware, solusinya kalian harus bawa ke tukang service.
Berikut penyebab yang sering menjadi data seluler dan sinyal telkomsel tidak muncul.
- Jaringan telkomsel di tempat kalian kurang baik.
- Jaringan sedang gangguan.
- Salah setingan HP.
- Bug yang terjadi di HP.
Tutorial Bagaimana Cara Mengatasi Dara Seluler Tidak Muncul Telkomsel
Untuk memperbaiki data seluler tidak muncul telkomel saya menggunanakan hp xiaomi untuk iphone dan hp lainnya tinggal sesuaikan saja.
1. Ubah tipe jaringan prioritas sinyal telkomsel
Langkah awal yang bisa dicoba adalah mengganti tipe jaringan prioritas kartu telkomsel.
Apabila sinyal 4G telkomsel hilang atau tidak muncul coba ubah sinyal telkomsel kalian menjadi 3G atau 2G.
Coba ubah jaringan 4G kalian ke 3G, bagi yang belum tau caranya, berikut langkah – langkahnya.
- Buka setingan HP atau pengaturan.
- Cari dan klik menu kartu SIM & jaringan seluler.
- Jika terdapat beberapa kartu SIM, pilih kartu sim telkomsel di bagian paling atas.
- Klik tipe jaringan prioritas.
- Pilih prioritas 3G.
NOTE:
- Jika data seluler 3G bisa muncul, kemungkinan terjadi gangguan sinyal 4G pada telkomsel.
- Coba kembali jaringan priotitas ke 4G.
- Pada dasarnya cara ini untuk mengatasi jaringan internet 4G telkomsel yang lemot, dikarenakan jaringan 4G sedang gangguan.
2. Hidupkan Mode Pesawat
Pasti mengatasi masalah internet, seperti jaringan atau sinyal lemot, data seluler telkomsel tidak muncul dan masalah jaringan lainnya banyak yang menyarankan menghidupkan mode pesawat.
Menghidupkan mode pesawat bertujuan agar nantinya jaringan kembali fresh atau bisa juga me-reset jaringan. Agar nantinya error pada jaringan kembali normal.
Hidupkan mode pesawat sekitar 10 detik kemudian coba matikan kembali mode pesawat.
3. Restart HP atau Mulai Ulang HP
Dari berbagai aktifitas HP dalam kurung waktu yang cukup lama yang memungkinkan HP menjadi lelah.
Bukan hanya HP menjadi lelah tetapi aktifitas tersebut menyebabkan HP akan menyimpan banyak cache atau sampah.
Jaringan yang gangguan yang terjadi karena bugg HP bisa di karenakan HP yang kelelahan. Maka refresh HP kalian dengan memulai ulang.
4. Rubah Settingan APN Telkomsel
Biasanya untuk mengatasi data seluler telkomsel yang hilang cukup sampai dengan cara ke 3, apabila masih tidak muncul juga coba setting APN telkomsel.
Apabila masih terjadi bug ganti APN bawaan ke APN telkomsel tercepat, namun APN bawaan jangan di hapus, cukup tambahkan APN baru.
Setelah setingan sudah selesai coba restart atau mulai ulang HP kalian. Banyak APN telkomsel di internet, tinggal cari dan terapkan ke pengaturan APN HP.
Lebih lengkap klik cara mengatasi data seluler tidak muncul di android
5. Hapus Cache atau Sampah di Penyimpanan internal kalian.
Pada saat kalian membuka dan menjalankan sebuah aplikasi pasti akan menyimpan sebuah cache atau sampah.
Sampah tersebut bisa juga karena proses download kemudian kalian menghapusnya kembali, hal tersebut juga akan memberikan beban kepada hp kalian.
Cache tersebut bisa kalian lihat di masing – masing aplikasi, aplikasi tersebut akan bertambah ukurannya.
Cache bukan hal yang merugikan juga dan bukan sampah file android yang tidak berguna. Cache bertujuan untuk memudahkan kalian untuk menemukan history sebelumnya di sebuah aplikasi.
PENUTUP
Begitu cara mengatasi data seluler tidak muncul telkomsel yang pernah saya coba di HP sendiri dan berbagai HP teman yang mengalami masalah data seluler hilang. Sekian dari saya semoga bermanfaat.
Post a Comment for "Cara Mengatasi Data Seluler Tidak Muncul Telkomsel"